Friday, 15 March 2019

THE GREAT BATTLE



TITLE : THE GREAT BATTLE

Sebuah film sejarah perihal pertempuran mempetahankan benteng Ansi dan epiknya pertempuran yang berlangsung selama 80 hari dimana komandan Yang Man-chun dan pasukannya melawan serbuan 500.000 pasukan dinasti Tang.

Seorang kaisar dari dinasti Tang, Li Shimin yang dijuluki dewa perang berambisi untuk menguasai Goguryeo yang kala itu sedang mengalami masa transisi kepemimppinan dan perpecahan. Pertempuran besar tak terelakkan di berbagai benteng dan memakan banyak korban jiwa dari tentara Goguryeo. Kekuatan super besar dari pasukan Li Shimin dengan mudah menembus wilayah Goguryeo dan mereka akan menuju ibukota. Namun untuk bisa menuju ibukota Li Shimin harus melewati benteng Ansi yang kala itu dipimpin oleh komandan kerajaan yang sangat berani, Yang Manchun. Namun sayang. Yang Manchun dianggap sebagai pengkhianat oleh Jendral Yeon di masa transisi pemerintahan karena ia menentang atau tidak sepaham dengan Jendral Yeon, dan karena ini Bneteng Ansi tidak akan mendapat bantuan dari pasukan Goguryeo dan Yang Manchun harus berjuang sendirian. Walau demikin insting strtategi perang Yang Manchun dan kesetian pasukan dan penduduk Ansi padanya membuat benteng Ansi tidak mudah tumbang dan tunduk pada Li Shimin.

CAST : In-sung Jo
              Joo-Hyuk Nam   
DIRECTOR : Kwang-shik Kim
STUDIO :  Soojak Films
DURASI : 2 Jam 16 Menit  
GENRE :  ActionDramaHistory 

Koleksi Lengkap : KOLEKSI HOXI MOVIE

Sewa Rp 5000

Beli    Rp 9000

Kontak Hoxi Movie : 


087849511494 - 082330497139

                                                       TRAILER



No comments:

Post a Comment